Pages

Kamis, 20 Mei 2010

Menambah ram dengan Flashdisk

Berikut cara yang dapat digunakan:

1. Pasangkan flashdisk

2. Klik kanan my computer > properties

3. Klik Tab advanced > klik tmbol setting pada kotak performance

4. Pada jendela yang muncul klik tab advanced
lalu klik change pada kotak virtual memory

5. Pilh drive C > pilh No paging file > klik set

6. Pilih drive flashdisk > pilih system managed size > klik set

7.Perhatikan kotak paging file size for all drives nilai recommended jangan
melebihi size flashdisk. Jika lebih maka masukan nilai total cara'y:
klik pilihan custom size lalu pada initial size & maximum size diisi
dengan nilai kapasitas flashdisk, minimal sisakan 7 mb > klik set

9.Klik ok > restart

10. Lihat ram anda telah bertambah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...